Kabar tentang gempa bumi yang terjadi di Cianjur hari Jumat, 2 Mei 1879 dimuat di surat kabar The Bombay Guardian, India. Beberapa foto bencana ini sempat didokumentasikan pula dalam koleksi foto KITLV. Dalam kejadian itu dilaporkan dua orang penjaga gudang […]
Baca selengkapnyaKategori: Historiografi
Pemberian Beras Kepada Kaum Pensiunan di Cianjur
Surat kabar Asia – Raya terbitan edisi Tahoen Ke 1 Djoem’at 29 Mei 2602–No. 30 mengabarkan hasil perundingn pengurus kaum pensiunan di Cianjur dengan Bupati dan Patih Cianjur. Hasil perundingan itu menyatakan bahwa pada tanggal 4 Mei 2602 (1942) R. […]
Baca selengkapnyaRencana Pendirian Koperasi Rakyat Indonesia di Cianjur
Surat kabar Asia – Raya terbitan edisi Tahoen Ke 1 Djoem’at 29 Mei 2602– No. 30 mengabarkan bahwa di Cianjur akan didirikan Koperasi Rakyat Indonesia (Cooperatie Rakjat Indonesia). Dalam berita itu tampak bahwa Koperasi Rakyat Indonesia telah berdiri di beberapa […]
Baca selengkapnyaKedatangan Pucuk Pimpinan Gerakan A. A. A. di Cianjur
Berita dalam surat kabar Asia – Raya terbitan edisi Tahoen Ke 1 Djoem’at 29 Mei 2602– No. 30 menyebutkan bahwa pada hari Minggu tanggal 31 Mei 2606 (1942) Mr. R. Samsoedin, pucuk pimpinan Gerakan A.A.A. di Jakarta akan datang ke […]
Baca selengkapnyaKunjungan Kolonel Matsui ke Cianjur
Sebuah peristiwa penting di Cianjur pada masa pendudukan Jepang terekam dalam surat kabar Asia – Raya terbitan edisi Tahoen Ke 1 Djoem’at 29 Mei 26021– No. 30. Peristiwa itu adalah kunjungan Kolonel Matsui, petinggi militer Jepang yang merangkap sebagai gunseibu […]
Baca selengkapnyaNegori Tjiandjoer doeloe dan Cianjur sekarang
“Melacak Rumah Tumenggung” Kita bahas sedikit-sedikit apa yang ada di gambar ini. Saya mulai dengan huruf D di peta Cianjur tahun 1906 yang diusahakan oleh De Haan. Pada legenda disebutkan bahwa huruf “D Woning van der Toemenggoeng” artinya ‘Rumah Tumenggung’. […]
Baca selengkapnyaLonceng Batavia 1774, berdiri kokoh selama dua abad lebih
Apakah Sobat CH ngeuh kalau di jalan yang sering kamu lewati di seberang alun-alun Cianjur terdapat satu objek yang punya nilai sejarah yang tinggi? Kalau tidak, CH kali ini akan membahasnya. Ya, objek itu adalah sebuah lonceng bersejarah dengan tulisan […]
Baca selengkapnyaNafas Riwayat Mesjid Agung Cianjur
Salam Heritage!Bagi warga Cianjur, siapa yang tak kenal dengan salah satu bangunan bersejarah yang menjadi ikon kota ini. Masjid Agung Cianjur, sesuai dengan namanya berdiri megah di tengah kota, tak jauh dari alun-alun, pendopo, dan kantor pos Cianjur. Dua buah […]
Baca selengkapnya