Jujur, saya belum pernah menginjakkan kaki sekalipun di Kampung Adat Miduana, Cianjur. Walaupun bukan yang pertama kali mengetahui informasi tentang kampung ini, tapi mungkin saya salah satu yang menyimpan ingatan tentang informasi adanya kelompok masyarakat adat di Cianjur selatan ini. […]
Baca selengkapnyaKategori: Catatan Perjalanan
kumpulan ksian perjalanan dan penjelajahan
Menilik Rumah-rumah Antik di Kampung Ancol, Cianjur
Tau gak, di Cianjur ada tempat yang bernama Ancol? Iya dong, tidak hanya di Jakarta saja yang punya Ancol. Di Cianjur juga ada loh! Bukan karena namanya saja yang menarik, tetapi juga karena di sini terdapat bangunan-bangunan antik peninggalan bersejarah […]
Baca selengkapnyaBerkunjung ke Tongtong Fair 2023 di Den Haag
Di akhir pekan pertama saya tinggal di Belanda awal September lalu, saya menyempatkan untuk berkunjung ke Tongtong Fair 2023 di Den Haag. Untung saja masih sempat dapat tiket di hari-hari terakhir fair ini yang dibuka sejak pertengahan Agustus. Saya dapat […]
Baca selengkapnyaJumpa Harm Linsen di Leiden
Setelah berkomunikasi cukup lama secara online, sejak tahun 2011-an kalau tidak salah, akhirnya bertemu juga dengan Harm Linsen. Ia adalah seorang pakar koleksi di World Museum Belanda, khususnya untuk inventarisasi dan konservasi. Menariknya, Harm ini sangat berdedikasi untuk mengumpulkan informasi […]
Baca selengkapnyaKemegahan Situs Ratu Boko & Rasa Penasaran
Takjub! Itulah satu kata yang bisa diungkapkan ketika menginjakkan kaki di atas kawasan situs istana atau keraton Ratu Boko ini. Ada beberapa versi sejarah tentang penemuan sampai fungsi dari struktur situs ini. Yang paling kentara dari desain lahannya tentu saja, […]
Baca selengkapnyaBerkunjung ke Situs Purbakala Cipari Kuningan, Jawa Barat
Di sela-sela tugas monitoring tim digitalisasi DREAMSEA untuk manuskrip koleksi Paseban Tri Panca Tunggal, di Kuningan Jawa Barat (Oktober 2021), saya mendapatkan kesempatan untuk berkunjung ke situs purbakala Cipari. Situs ini merupakan kompleks budaya megalit dengan beberapa ciri arsitektur yang […]
Baca selengkapnyaProyek Wikimedia Basa Sunda: Catatan Konferensi Wikimania 2019, Swedia
Konferensi Wikimania 2019 digelar di Universitas Stockholm, Swedia dari tanggal 16-18 Agustus 2019. Dalam kesempatan tersebut, saya terpilih menjadi penerima beasiswa perjalanan konferensi dari Wikimedia Indonesia untuk perwakilan Komuntias Wikipedia Basa Sunda. Selain mengikuti seluruh rangkaian kegiatan, saya pun memberikan presentasi mengenai penggunaan […]
Baca selengkapnyaIlubiung Wikipédia Basa Sunda di Konferénsi Wiki Nusantara 2019
ku Ilham Nurwansah Tanggal 27-28 April 2019 ka tompérnakeun téh digelar hiji kagiatan nu kawilang rongkah keur para Wikipédiawan sa-Nusantara mah. Jejerna Wiki Nusantara 2019, lumangsung di Yogyakarta. Ieu mangrupa alpukah munggarn Wikimédia Indonesia pikeun ngariungkeun sakabéh sukarélalwan proyék Wiki. […]
Baca selengkapnya